4 penyebab kekurangan pendapatan pada layanan Google Adsense

4 penyebab kekurangan pendapatan pada layanan Google Adsense 

4 penyebab kekurangan pendapatan pada layanan Google Adsense


Pada artikel yang saya tulis ini, saya akan memberitahukan beberapa penyebab sedikitnya pendapatan kita di google adsense. Silakan baca jika anda masih belum mengetahuinya. Mungkin saja ini dapat membantu anda dalam berbisnis online.

Kita pasti menginginkan untuk mendapatkan pendapat yang banyak dari layanan iklan yang terbesar didunia yaitu Google Adsense. Akan tetapi, terkadang banyak sekali dari kita yang pendapatannya hanya sedikit. Oleh sebab itu, pada artikel yang sudah saya tulis ini saya akan memberitahukan kepada anda semua penyebab dari pendapatan atau penghasilan yang sedikit dari google adsense.

Salah satu akibatnya adalah sebagai berikut:

·         Sisi desain templatenya atau pun background/tema blog, Kita harus menampilkan tema yang menarik dan bagus. Agar pengunjung tidak bosan melihat tulisan kita. Usahakan semuanya disusun dengan rapi, agar pengunjung juga tidak kesulitan untuk membaca hasil tulisan kita.
·         Penempatan iklan Google Adsense, Tempatkan atau letakkan iklan tersebut dengan rapi, dan ditempat yang mudah dilihat oleh pengunjung.
·         Jumlah pengunjung, jumlah pengunjung sangat penting bagi kita. Gunanya untuk mempercepat pendapatan penghasilan kita. Caranya mudah, anda harus memperbanyak konten-konten atau pun tulisan-tulisan yang unik dan menarik.
·         Konten unik dan menarik, ini juga sangat penting. Usahakan anda membuat konten yang unik dan menarik agar pengunjung atau pengguna internet dapat tertarik pada konten yang anda buat. Jika anda sudah membuat banyak konten yang menarik, tentu anda akan lebih mudah mendapatkan pengunjung yang sangat banyak.

Cobalah untuk membuatnya dengan sempurna agar lebih mudah mendapat penghasilan yang banyak. Jangan pernah menyerah walaupun pendapatan anda masih sedikit, cobalah untuk lebih giat dan berusaha. Jika kita masih pemula atau baru menggunakan blogger, tentu saja pendapatan kita sedikit. Jangan pernah putus asa, berusahalah semaksimal dan semampu mungkin.
Terima kasih atas semua kunjungan anda semua, maaf jika ada kekurangan atau ada yang tidak mengesankan bagi anda. Karena saya juga manusia biasa, sekali lagi terima kasih atas semua kunjungan anda.

 4 penyebab kekurangan pendapatan pada layanan Google Adsense

0 Response to "4 penyebab kekurangan pendapatan pada layanan Google Adsense"

Post a Comment